PERKEMAHAN TAMU PENEGAK
GUGUS DEPAN BOJONEGORO 16005/16006
MAN 5 BOJONEGORO
Secara Virtual
Perkemahan Penerimaan Tamu Penegak adalah seorang Pramuka Penggalang yang usianya telah memasuki usia Pramuka Penegak, atau pemuda yang berusia 16 tahun sampai dengan 20 tahun yang belum pernah menjadi anggota Gerakan Pramuka Penggalang. Pada bulan ini Pramuka MAN 5 Bojonegoro akan menyelenggarakan kegiatan Perkemahan Tamu Penegak.
Dengan adanya kegiatan ini para keluarga besar MAN 5 Bojonegoro mulai dari Bapak/Ibu Guru, Karyawan, sampai para siswa siswi ikut berpartisipasi dalam mendukung dan mensukseskan kegiatan ini. Berikut beberapa potret partisipasi para keluarga besar MAN 5 Bojonegoro.
Pak Ngain SE.SPd |
Pak Agus |
0 Comments: